Wabup Deli Serdang H M Ali Yusuf Siregar menghadiri acara Halal Bi Halal Apdesi

harianfikiransumut.com | Tanjung Morawa-
Wakil Bupati Deli Serdang H M Ali Yusuf Siregar menghadiri acara Halal Bi Halal Idul Fitri 1444 Hijiriah yang dilaksanakan oleh Dewan Pimpinan Daerah Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (DPD ABDESI) Sumatera Utara, di Desa Wonosari Dusun VIII Kecamatan Tanjung Morawa Rabu(17/8/2023) 

"Deli Serdang ini adalah Kabupaten yang luar biasa, semoga Halal bi Halal kali ini membawa berkah untuk kita semua dan Kabupaten Deli Serdang",ungkap Wakil Bupati Deli Serdang H M Ali Yusuf Siregar. 

Kegiatan Halal Bi Halal ini juga dihadiri oleh Kepala Dinas Kebudayaan Pemuda Olah Raga dan Pariwisata Ismail SSTP MA.P;Camat Tanjung Morawa Rio Laka Dewa SSTP; perwakilan Kepala Desa se Kabupaten Deli Serdang dan Kabupaten Asahan.(Rom)
Komentar

Berita Terkini